BP Batam Gelar FGD Sinkronisasi Data Promosi

FGD tersebut menghadirkan narasumber Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Batam, Rahmat Iswanto, S.St., M.Si. dengan materi Perkembangan Makro Ekonomi dan Potensi Investasi Kota Batam.

Rahmat menyambut baik dan mengapresiasi FGD tersebut dengan melibatkan pihaknya. Ia mengatakan sinkronisasi dan pembaharuan data merupakan salah satu faktor penting dalam menjaga iklim investasi agar terus bertumbuh.

“Sinkronisasi dan pembaharuan data merupakan hal penting dalam menjaga pertumbuhan iklim investasi dan dapat memberikan terobosan yang inovatif untuk menggaet investor ke Batam,” katanya.

Dijelaskan ada sejumlah variabel yang perlu diperhatikan BP Batam sebagai regulator untuk menjaga daya saing Batam.

“Variabel atau indikator yang perlu diperhatikan seperti inflasi dan sarana pendukung lainnya,” ujarnya.

Ia pun berharap kehadiran pihaknya dapat memberikan wawasan dan ilmu baru bagi para pegawai dalam mengolah data promosi di BP Batam.

“Harapannya tentu data yang disajikan nantinya lebih variatif dan menjadikan strategi promosi lebih komprehensif,” harapnya.

FGD ini sejalan dengan arahan Kepala BP Batam Muhammad Rudi untuk terus berinovasi mempromosikan kawasan Batam kepada para calon investor dari seluruh dunia agar tertarik berinvestasi di Batam.

Batam, 18 November 2022

Informasi, Press Release
Lainnya

BP Batam Catat Capaian Positif, Siapkan Lompatan Pembangunan 2026

Badan Pengusahaan (BP) Batam sukses mencatat pencapaian luar biasa sepanjang tahun 2025. Melalui berbagai langkah strategis, BP Batam menutup tahun tersebut dengan beragam capaian positif. Investasi tumbuh sebesar Rp 54,74

15 January 2026

Tanggapi Keluhan Masyarakat, BP Batam Tinjau Distribusi Air Bersih di Wilayah Bengkong Harapan II

Badan Pengusahaan (BP) Batam melalui Badan Usaha (BU) SPAM, Fasilitas dan Lingkungan melaksanakan pertemuan silaturahmi serta peninjauan distribusi air bersih di wilayah Bengkong Harapan II, Selasa (13/1/2026) sore. Bertempat di

14 January 2026

BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul

BP Batam secara resmi menyerahkan SK kepada 718 pegawai, terdiri dari 681 pegawai tetap dan 57 pegawai P2K, Senin (12/1/2026). Berdasarkan Keputusan Kepala BP Batam Nomor 4 dan 5 Tahun

12 January 2026

BP Batam Terus Mengembangkan Pariwisata Batam Sebagai Motor Penggerak Perekonomian

Dalam upaya memperkuat sektor pariwisata sebagai salah satu motor penggerak perekonomian, Badan Pengusahaan (BP) Batam terus berkomitmen untuk mengembangkan destinasi wisata di Kota Batam. Salah satu destinasi wisata yang saat

9 January 2026

RSBP Batam Kukuhkan Kepala Instalasi, Kepala Ruangan, dan Koordinator, Tegaskan Janji Komitmen Pelayanan Prima

Batam – Rumah Sakit BP Batam (RSBP Batam) melaksanakan Pengukuhan dan Pembacaan Janji Komitmen Kepala Instalasi, Kepala Ruangan, dan Koordinator di lingkungan Badan Usaha RSBP Batam, Rabu (7/1/2026) sore, di

8 January 2026

BP Batam Bangun Infrastruktur Jalan Strategis Tahun 2026

Badan Pengusahaan (BP) Batam terus mendorong peningkatan infrastruktur jalan guna mendukung aktifitas masyarakat dan dunia usaha. Pada tahun 2026, BP Batam akan melaksanakan empat proyek pembangunan dan peningkatan jalan di

7 January 2026

Share:

Cari Informasi di BP Batam

Temukan layanan, Berita, atau informasi publik.